Sport

4 Negara ASEAN yang Cetak Rekor, Nomor 1 Indonesia!

SEBANYAK 4 negara ASEAN yang cetak rekor akan diulas Okezone dalam artikel ini. Tim-tim di Asia Tenggara memiliki sejumlah rekor apik, termasuk Timnas Indonesia.

Menariknya, rekor-rekor tersebut dipegang oleh negara-negara terkuat di Asia Tenggara. Keempat negara itu merupakan tim-tim unggulan dan dianggap menjadi yang terbaik di ASEAN.

Lantas, negara ASEAN mana sajakah yang mampu mencetak rekor dan rekor apakah itu? Simak ulasan berikut untuk mengetahuinya.

Berikut 4 Negara ASEAN yang Cetak Rekor

4. Malaysia

Timnas Malaysia

Urutan keempat dalam daftar ini adalah negara rival Timnas Indonesia, Malaysia. Malaysia memiliki rekor yang terbilang apik di ASEAN.

Ya, rekor tersebut yakni mempunyai kompetisi alias liga terbaik di seluruh Asia Tenggara. Melansir dari laman Footyrankings, per Oktober 2022, Malaysia bertengger di puncak klasemen liga terbaik di Asia Tenggara, sementara Indonesia berada di posisi keenam.

3. Thailand

Timnas Thailand

Selanjutnya adalah jawara Piala AFF 2022 lalu, Thailand. Thailand memiliki rekor yang sangat apik yakni mengoleksi trofi terbanyak di ASEAN.

Ya, Thailand dapat dikatakan sebagai negara tersukses dalam dunia sepakbola Asia Tenggara. Bahkan, mereka mampu mengoleksi 7 gelar Piala AFF yang mana diraih pada 1996, 2000, 2002, 2014, 2016, 2020, dan 2022.

Vietnam

Timnas Vietnam

Berikutnya adalah negara yang tampaknya menjadi rival baru Timnas Indonesia, Vietnam. Vietnam turut mempunyai rekor yang tak kalah apik ketimbang Malaysia dan Thailand.

Mereka memiliki rekor yakni ranking 1 FIFA di ASEAN. Tim berjuluk The Golden Stars itu kini bertengger di peringkat ke-96 ranking FIFA dan menjadi negara yang menduduki peringkat pertama di ASEAN.

1. Indonesia

Timnas Indonesia

Urutan pertama dalam daftar ini adalah Indonesia. Indonesia memiliki rekor yang sangat sulit dipecahkan negara-negara di Asia Tenggara.

Rekor tersebut yakni tim asal ASEAN pertama yang tampil di Piala Dunia. Momen itu terjadi pada Piala Dunia 1938, yang mana Indonesia masih menggunakan nama Hindia Belanda.

Kala itu, Hindia Belanda lolos ke Piala Dunia 1938 karena menggantikan posisi Jepang. Jepang yang lolos ke Piala Dunia 1938 menyatakan mundur dan digantikan Hindia Belanda.

Source: bola.okezone.com

Related Posts

‘I played against Jack Nicklaus – this is what I think about Tiger Woods GOAT debate’

Jack Nicklaus and Tiger Woods are two of the all-time greats, but who boasts the better career? Jack Nicklaus and Tiger Woods at the 150th Open Championship. (Image:…

Rory McIlroy provides damning stance of LIV Golf and PGA Tour stars over merger

A report earlier this week claimed that PGA Tour players were demanding that LIV Golf members handed the money they had earned from the Saudi league back in…

Tiger Woods labelled ‘petty, vindictive and greedy’ over latest PGA Tour rumour

PGA Tour golfers Tiger Woods and Patrick Cantlay were labelled ‘petty, vindictive and greedy’ over the latest rumour surrounding the LIV Golf League. Prominent golf journalist Alan Shipnuck…

Despite Tiger Woods & Co’s ‘Vindictive’ Actions, Bryson DeChambeau Proves He’s the Bigger Person With PGA of America Gesture

On September 17, the PGA of America made a statement ahead of the Presidents Cup. Despite LIV Golfers already being allowed to compete at the Ryder Cup and…

One Burning LIV Golf Question Plagues Fans Despite Big Ryder Cup Announcement

One Burning LIV Golf Question Plagues Fans Despite Big Ryder Cup Announcement: ‘Were They Not Eligible Before?’ There has been no update on the PIF merger so far….

‘Insane’ Tiger Woods Accusation From Open Championship Commentator Leaves Fans Demanding Punishment

Tiger Woods has been a major talking point ahead of the 2024 Open Championship at Royal Troon, with former pros and pundits alike questioning the 48 year old’s…